Seputar Bali

Hari Baik untuk Pindah Rumah Selama Juli 2024

daftar rahinan hindu dan dewasa ayu menikah

 

 

DENPASAR, BALIKONTEN.COM – Inilah dewasa ayu atau hari baik yang bisa digunakan untuk pindah rumah selama bulan Juli 2024.

 

Berdasarkan Kalender Bali 2024, pada bulan Juli hanya ada 1 hari baik yang bisa digunakan untuk pindah rumah.

 

Namun umat juga bisa konsultasi dengan mereka yang memahami tentang wewaran. Hingga saat ini, umat Hindu Bali khususnya selalu menggunakan ala ayuning dewasa untuk setiap kegiatannya.

BACA JUGA:  Soal Jero Mangku Duel dengan Bule di Ubud, Begini Kronologinya

Mulai dari kegiatan kecil seperti potong rambut, pekerjaan yang berkaitan dengan api, hingga upacara yadnya.

 

Tujuannya adalah untuk kecocokan hari dengan kegiatan yang dilaksanakan dna juga untuk kelancaran selama kegiatan itu dilaksanakan.

 

Ada 2 cara yang bisa dilakukan untuk mengetahui hari baik atau dewasa ayu. Pertama mengacu pada kalender Bali, kedua konsultasi langsung dengan mereka yang memahami wewaran.

BACA JUGA:  Menurut Ala Ayunig Dewasa, September 2024 Ada Satu Dewasa Ayu Menikah

Nah berikut ini adalah ala ayuning dewasa untuk pindah rumah selama Juli 2024 berdasarkan kalender Bali.

 

Hari dipakai: Guntur Umah/Graha.

 

Hari dihindari: Tidak ditentukan.

BACA JUGA:  Dewasa Ayu untuk Melangsungkan Pernikahan Sepanjang September 2024

Dewasa Ayu

 

24-07-2024. Guntur Umah/Graha. Baik untuk membangun atau memindahkan rumah. Alahing dewasa 3.

 

Dewasa Dipakai (Ayu – Ala)

 

24-07-2024. Guntur Umah/Graha. Buda Landep

BACA JUGA:  Kajeng Kliwon Uwudan, Ini Banten yang Digunakan dan Hindari Aktifitas ini

Itulah ala ayuning atau dewasa untuk pindah rumah Juli 2024. ***

 

IKUTI KAMI DI GOOGLE NEWS UNTUK INFORMASI LEBIH UPDATE

Shares: