18/11/2025

Dewasa Ayu Membangun Rumah Sepanjang Juni 2025 Berdasarkan Kalender Bali

Rumah Sakit Terbaik dan Terbesar di Bali: Pilihan Utama untuk Pelayanan Kesehatan Berkualitas

ilustrasi rumah sakit terbaik di Bali/ balikonten

 

DENPASAR, BALIKONTEN.COM – Untuk kalian yang akan mencari hari baik dalam bida pembangunan khususnya rumah, berikut ini adalah dewasa ayu yang bisa digunakan.

Hari baik yang ditampilkan sat ini adalah mengacu pada kalender Bali digital, sehingga untuk informasi lebih detail dan juga akurat disarankan untuk konsultasi dengan mereka yang memahami wewaran.

Dalam menentukan hari baik ini menggunakan bebereapa hal sehingga didapatkanlah waktu terbaik untuk suatu kegiatan.

Seperti halnya dalam pembangunan rumah, hari yang digunakan adalah Dauh ayu, Ayu Badra, Kala Empas hingga Sampi Gumarang Turun.

Dan berikut ini merupakan hari baik atau dewasa ayu membangun rumah selama bulan Juni 2025.

01-06-2025. Dauh Ayu. Baik untuk membuat awig-awig, peraturan-peraturan atau undang-undang, baik untuk membangun.

02-06-2025. Amertayoga. Baik untuk membangun, mencari pengupa jiwa (nafkah), dan memulai suatu usaha/perusahaan.

02-06-2025. Ayu Badra. Baik untuk memulai suatu usaha, bercocok tanam, membangun.

03-06-2025. Dauh Ayu. Baik untuk membuat awig-awig, peraturan-peraturan atau undang-undang, baik untuk membangun.

05-06-2025. Ayu Badra. Baik untuk memulai suatu usaha, bercocok tanam, membangun.

05-06-2025. Siwa Sampurna. Baik untuk segala jenis upacara, mulai belajar/berlatih, membangun segala macam bangungan.

11-06-2025. Kala Empas Munggah. Baik untuk membangun rumah. Tidak baik untuk memetik buah-buahan.

12-06-2025. Guntur Umah/Graha. Baik untuk membangun atau memindahkan rumah.

15-06-2025. Dauh Ayu. Baik untuk membuat awig-awig, peraturan-peraturan atau undang-undang, baik untuk membangun.

15-06-2025. Sampi Gumarang Turun. Baik untuk menanam padi, jagung, dan membangun rumah.

17-06-2025. Dauh Ayu. Baik untuk membuat awig-awig, peraturan-peraturan atau undang-undang, baik untuk membangun.

23-06-2025. Amertayoga. Baik untuk membangun, mencari pengupa jiwa (nafkah), dan memulai suatu usaha/perusahaan.

26-06-2025. Dauh Ayu. Baik untuk membuat awig-awig, peraturan-peraturan atau undang-undang, baik untuk membangun.

28-06-2025. Guntur Umah/Graha. Baik untuk membangun atau memindahkan rumah.

29-06-2025. Dauh Ayu. Baik untuk membuat awig-awig, peraturan-peraturan atau undang-undang, baik untuk membangun.

30-06-2025. Dauh Ayu. Baik untuk membuat awig-awig, peraturan-peraturan atau undang-undang, baik untuk membangun.

30-06-2025. Derman Bagia. Baik untuk nikah, membangun, mulai belajar/berlatih, belajar menari.

Itulah dia dewasa ayu atau hari baik yang digunakan untuk membangun rumah selama bulan Juni 2025.

***

 

 

IKUTI KAMI DI GOOGLE NEWS UNTUK INFORMASI LEBIH UPDATE